Novel The Unexpected Heir Karya Ulie Full Episode
Baca Novel The Unexpected Heir Karya Ulie Full Episode - Iwan hanya seorang sales asuransi di sebuah kota kecil yang selalu dihina oleh orang-orang di sekitarnya. Terlebih lagi oleh keluarga calon istrinya yang selalu melihat latar belakang keluarganya yang miskin.
Suatu hari saat dia kembali diusir saat ingin bertemu kekasihnya, Iwan tidak sengaja bertemu orang tua kaya yang hendak dibegal. Dia berusaha menolong orang tua itu yang bahkan rela untuk mengorbankan tubuhnya menjadi sasaran empuk bagi para begal.
Tidak di sangka, ternyata kejadian itu yang akan menuntunnya untuk mengetahui sebuah rahasia besar yang tidak diketahuinya. Identitas aslinya mulai terkuak! Orang tua yang ditolongnya itu ternyata adalah ayah kandungnya.
Seorang pengusaha kaya raya pemilik perusahaan raksasa! Dan sejak itu, hidup Iwan berubah dan ia mulai ingin untuk membalas orang-orang yang selama ini menghinanya!
Deskripsi Novel
Judul: The Unexpected Heir
Penulis: Ulie
Penerbit: Novelme
Rating: -
Genre: Drama
Cara Baca Novel The Unexpected Heir Full Episode
Novel yang berjudul The Unexpected Heir ini sangat seru untuk di baca. Kamu dapat membaca novel ini melalui aplikasi Novelme yang dapat kamu download di google play Store dengan cara mencari "The Unexpected Heir" di menu search aplikasi Novelme atau melalui link dibawah ini.
Link Baca
Novel The Unexpected Heir Full Episode
Kesimpulan
Nah, itulah review dan cara membaca novel The Unexpected Heir Full Episode. Novel ini merupakan novel yang cocok untuk dibaca bagi kamu yang suka novel bergenre drama. Bagaimana pendapat kamu mengenai novel ini? Apakah seru untuk di baca? Silahkan berkomentar dikolom komentar dibawah.
Post a Comment for "Novel The Unexpected Heir Karya Ulie Full Episode"